Akari adalah merek elektronik asal Indonesia yang dikenal luas dengan produk-produk seperti TV, kipas angin, rice cooker, hingga kini Air Conditioner (AC). AC Akari dirancang dengan fokus pada efisiensi energi, harga yang terjangkau, dan fitur-fitur praktis untuk konsumen rumahan.

Keunggulan AC Akari

  1. Low Wattage (Hemat Energi)
    Banyak tipe AC Akari menggunakan teknologi Low Watt yang sangat cocok untuk rumah dengan daya listrik rendah (900 VA–1300 VA).

  2. Freon R32 Ramah Lingkungan
    Semua tipe terbaru menggunakan refrigeran R32, yang lebih efisien dan ramah lingkungan dibanding R22.

  3. Filter Udara Canggih
    Beberapa model dilengkapi Nano Silver Filter, Plasma Ion Filter, dan Self-Cleaning System, membantu menjaga udara tetap bersih dan sehat.

  4. Harga Ekonomis
    Kisaran harga mulai dari Rp 2,5 juta untuk tipe ½ PK sampai sekitar Rp 5 jutaan untuk tipe 2 PK, menjadikan Akari sebagai alternatif hemat dibanding merek Jepang atau Korea.

  5. Desain Sederhana dan Ringkas
    Cocok untuk rumah minimalis atau kos dengan desain interior sederhana.



Akari AC ½ PK AC‑05TC88LWK Low‑Watt R32

Harga: Rp 2.725.000

Memiliki Kapasitas ½ PK Daya listrik 360 W non-inverter Fitur: Low-watt, refrigeran R32 yang lebih ramah lingkungan. Kelebihan Hemat energi dan efektif untuk ruang kecil ~10 m²



Akari AC ½ PK 0578PLW Plasma Low‑Watt

Harga: Rp 3.100.000

Memiliki Kapasitas ½ PK dan memiliki Fitur seperti  Plasma Fin + low‑watt + filter Healthy Nano Silver. Manfaat tambahan yaitu Saring udara lebih bersih dengan Plasma Fin.



Akari A18E7LW 2 PK Low‑Watt

Harga Rp 3.012.000

memiliki Kapasitas:2  PK Fitur utama seperti Nano Silver filter, Turbo Cooling Fokus Lebih cepat mendingin ruangan sedang 15–20 m²





























Komentar

Postingan populer dari blog ini